Cara memulai sebuah presentasi yang baru ! PPT



Assalamualaikum..


Kemaren kita telah belajar Cara membuka program aplikasi power point di Windows 7 maupun Windows 8 dan Belajar mengenal Button pada area depan tampilan Power Point. Kali ini kita akan belajar tentang cara memulai sebuah presentasi yang baru.

Ketika anda membuka program power point, lembar presentasi kosong akan terbuka. Presentasi kosong tersebut dapat anda gunakan untuk membuat presentasi dari awal . Akan tetapi membuat presentasi baru dari awal akan membutuhkan lebih banyak waktu . Anda dapat menghemat waktu dengan menggunakan template yang telah tersedia maupun mendownloadnya secara online.

Langsung saja ini cara memulai sebuah presentasi yang baru :
Klik pada Microsoft office button , kemudian plih New . Halaman New Presentation baru akan terbuka .

Perhatikan :
Bila ingin mendonwload :
Kita pilih salah satu template tersebut , misanya kita memilih template Blue Boockstacks Presentation . klik 1 kali . kemudia pilih create
Hasilnya akan seperti ini 

Sekarang anda siap memodifikasi presentasi sesuai imajinasi anda sendiri .
Cukup sekian terlebih dahulu materi kita yang dipelajari yaitu memulai sebuah presentasi baru . 
Pembaca yang baik meninggalkan jejak diblog yang dibacanya ,  

Wassalamualaikum ..
Lanjut ke Cara Memasukkan dan Mengedit Teks

Previous
Next Post »

Tanyakan semua yang anda pahami disini ConversionConversion EmoticonEmoticon